17 Juli 2009 pada 3:36 am (Berita)
Tags: korban ledakan bom jw marriot
Korban Tewas akibat ledakan bom dua Orang di jw marriot dan enam orang di Ritz Carlton ,Dua ledakan terjadi di hotel JW Marriott dan hotel Ritz Carlton tanggal 17 juli 2009 dengan selang waktu kurang lebih lima menit. Ledakan pertama terjadi pintu parkir hotel JW Marriott sekitar 7.45 WIB dan lima menit kemudian ledakan terjadi di restoran erlangga lantai II hotel Ritz Carlton.
Ledakan itu memecahkan kaca-kaca restoran dan sebagian bangunan hotel. akibat ledakan itu sedikitnya delapan orang tewas dan puluhan orang lainnya terluka. Sebagian koran adalah warga negara asing mengingat kedua hotel tersebut menjadi favorit para ekspatriat.
Korban luka dibawa ke rumah sakit Medistra, Kuningan. Dimana seorang warga Selandia Baru mengalami luka yang cukup parah, juga terdapat seorang ibu dan anak yang mengalami luka serius.
http://lerry060183.wordpress.com/2009/07/17/jumlah-korban-ledakan-bom-jw-marriot-dan-ric-calton/
Posting Komentar